Warga Antusias Ikuti Sosialisasi Hukum dalam Program TMMD 123 Kodim 0605/Subang
Purnayudha.com, Subang,- Sebagai bagian dari program non-fisik TMMD ke-123, Kodim 0605/Subang menyelenggarakan sosialisasi hukum bagi warga di Aula Desa Cilamaya Girang, Kecamatan Blanakan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman warga…