Awasi Banyak Makanan Yang Membahayakan Dilingkungan Sekolah Wabub Helmi Ajak Dinkes Disdik dan Satpol PP Garut
PURNAYUDHA.COM, GARUT-Senin 16 Januari 2023, Wakil Bupati (Wabup) Garut, dr. Helmi Budiman, mengingatkan jajarannya untuk senantiasa waspada terhadap makanan-makanan berbahaya. Hal itu diungkapkannya menyusul maraknya kasus terjadi di beberapa wilayah…